RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING SUHU RUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN PROTOKOL MESSAGE QUEUE TELEMETRY TRANSPORT (MQTT) DAN OPENHAB

Vinola, Fenny (2020) RANCANG BANGUN SISTEM MONITORING SUHU RUANGAN DENGAN MENGGUNAKAN PROTOKOL MESSAGE QUEUE TELEMETRY TRANSPORT (MQTT) DAN OPENHAB. Other thesis, POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA.

[img]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (305kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
Bab I.pdf

Download (88kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
Bab II.pdf

Download (464kB) | Preview
[img] Text (BAB III METODOLOGI PENELITIAN)
Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text (BAB V PENUTUP)
Bab V.pdf

Download (12kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf

Download (73kB) | Preview

Abstract

Air Conditioner (AC) merupakan perangkat elektronik yang dapat mengatur suhu suatu ruangan. Kondisi suhu suatu ruangan yang tidak sesuai dapat menimbulkan kerusakan pada peralatan atau barang yang berada pada ruangan tersebut. Sistem monitoring suhu dan pengendali pendingin ruangan jarak jauh dapat menjadi salah satu solusi untuk mengawasi keadaan suhu suatu ruangan. Sistem pemantauan dan pengendalian ini dibangun dengan memanfaatkan teknologi Internet of Things (IoT). Sistem ini menggunakan Raspberry Pi, sensor DHT22 sebagai sensor suhu, Infrared sebaagai sensor pengendalian AC, dan aplikasi pendamping. Dalam merealisasikan sistem ini dibutuhkan sebuah protokol komunikasi untuk mengimplementasikan IoT yaitu protokol Message Queuing Telemetry Transport (MQTT). Dari hasil pengujian functional suitability, semua semua fitur pengendalian AC dapat memberikan perintah sesuai dengan fungsinya jika penempatan alat berada pada jarak tidak lebih dari 3,9 meter. Data dari sensor disimpan pada database kemudian data tersebut dapat diolah dan diakses melalui aplikasi pada perangkat elektronik seperti Android, iOs, atau berbasis web dan ditampilkan dalam bentuk grafik pada OpenHAB.Dengan adanya sistem pemantauan dan pengendalian ini, dapat memudahkan seseorang dalam melakukan pengawasan terhadap suhu dan AC pada suatu ruangan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci:Internet of Things, Monitoring, MQTT, OpenHAB, Raspberry Pi
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Telecommunication Engineering > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 06 Oct 2021 08:11
Last Modified: 06 Oct 2021 08:11
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/10025

Actions (login required)

View Item View Item