PENERAPAN METODE STRING MATCHING UNTUK APLIKASI PENGADUAN KONSUMEN PADA PT TIKI JALUR NUGRAHA EKAKURIR (JNE EXPRESS) CABANG PALEMBANG BERBASIS WEBSITE

Ramadina, Firda Putri (2022) PENERAPAN METODE STRING MATCHING UNTUK APLIKASI PENGADUAN KONSUMEN PADA PT TIKI JALUR NUGRAHA EKAKURIR (JNE EXPRESS) CABANG PALEMBANG BERBASIS WEBSITE. Other thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.

[img]
Preview
Text (Cover)
File I - Halaman Awal.pdf

Download (573kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
File II - Bab I.pdf

Download (510kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
File III - Bab II.pdf

Download (576kB) | Preview
[img] Text (BAB III METODELOGI PENELITIAN)
File IV - Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (587kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
File V - Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
File VI - Bab V.pdf

Download (215kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
File VII - Daftar Pustaka.pdf

Download (395kB) | Preview

Abstract

Tujuan penulisan laporan tugas akhir ini adalah untuk menerapkan metode string matching pada aplikasi pengaduan konsumen pada PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE Express) cabang Palembang berbasis Website. Aplikasi ini dapat mempermudah konsumen dalam mengajukan pengaduan kepada pihak JNE cabang Palembang dan dapat digunakan sebagai bahan evaluasi untuk meningkatkan kualitas pelayanan dan kepuasan pelanggan yang dilakukan pihak PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) cabang Palembang terhadap konsumen dengan memamanfaatkan penggunaan metode string matching sebagai algoritma pengumpulan kata dan perangkingan data pengaduan yang sering muncul pada data pengaduan konsumen. Sistem ini dibangun dengan membuat perancangan menggunakan Data Flow Diagram (DFD), Flowchart dan Entity Relationship (ERD) serta menggunakan bahasa pemograman PHP dan database MySQL. Dalam penggunaannya, aplikasi ini terbagi menjadi dua bagian login yaitu form login untuk admin yang merupakan staf Customer Service dan form login untuk pengguna yang merupakan pimpinan dan konsumen JNE. Sistem berjalan yang akan dihasilkan dari penelitian ini adalah menghasilkan output berupa data pengaduan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: String Matching, Pengaduan, Konsumen, JNE
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Informatics Management > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 02 Feb 2023 04:27
Last Modified: 02 Feb 2023 04:27
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/12449

Actions (login required)

View Item View Item