APLIKASI LAPORAN LABA RUGI JASA PENGANGKUTAN BAHAN BAKAR MINYAK (BBM) PADA PT BUANA ENERGI SRIWIJAYA BERBASIS WEB

Putri, Yulita (2022) APLIKASI LAPORAN LABA RUGI JASA PENGANGKUTAN BAHAN BAKAR MINYAK (BBM) PADA PT BUANA ENERGI SRIWIJAYA BERBASIS WEB. Other thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.

[img]
Preview
Text (Cover)
File I.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
File II.pdf

Download (226kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
File III.pdf

Download (516kB) | Preview
[img] Text (BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN)
File IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (425kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAAN)
File V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
File VI.pdf

Download (53kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
File VII.pdf

Download (195kB) | Preview

Abstract

Tujuan penulisan Laporan Akhir ini adalah untuk membuat Aplikasi Laporan Laba Rugi Jasa Pengangkutan Bahan Bakar Minyak (BBM) pada PT Buana Energi Sriwijaya Berbasis Web yang dimaksudkan agar memudahkan seluruh admin dalam melakukan proses pencatatan data dan pembuatan laporan laba rugi secara online. Dengan adanya aplikasi ini dimaksudkan agar kegiatan tersebut lebih efisien dan tidak terjadi kendala dalam pelaksanaannya. Proses yang digunakan untuk mendesain aplikasi ini adalah membuat rancangan dengan menggunakan Unified Modelling Languange (UML) dan menggunakan bahasa pemrograman PHP (Hypertext Preprocessor) serta sistem database MySQL. Dalam pengaksesannya, terdapat 4 (empat) tipe pengguna yang dapat mengakses aplikasi ini yaitu Admin Invoice, Admin Lapangan, Admin Keuangan dan Direktur. Setiap user memiliki akses yang berbeda, Admin Invoice mendapatkan hak akses untuk mengelola data lokasi asal, meginput data lokasi tujuan, mengelola data mobil, menambahkan user untuk mengakses aplikasi, mengelola data pengiriman BBM, menambahkan data supir dan melihat serta melakukan pengecekan laporan rekap angkutan. Admin Lapangan mendapatkan hak akses untuk menginput data perbaikan mobil seperti, data service mobil, data service ban dan data service oli. Dari proses tersebut Admin Keuangan dan Direktur dapat melihat dan melakukan pengecekan laporan rekap angkutan dan laporan laba rugi yang dapat dicetak.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Laba Rugi, Aplikasi, MySQL, PHP(Hypertext Preprocessor)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Informatics Management > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 03 Feb 2023 09:00
Last Modified: 03 Feb 2023 09:00
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/12511

Actions (login required)

View Item View Item