ANALISIS KERUSAKAN PADA MESIN BUBUT KONVENSIONAL DENGAN METODE FAILURE MODE EFFECT ANALYSIS (FMEA) DAN FAULT TREE ANALYSIS (FTA) DI BENGKEL BUBUT JURNADI

Mahardika, Sobri (2025) ANALISIS KERUSAKAN PADA MESIN BUBUT KONVENSIONAL DENGAN METODE FAILURE MODE EFFECT ANALYSIS (FMEA) DAN FAULT TREE ANALYSIS (FTA) DI BENGKEL BUBUT JURNADI. Diploma thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.

[img]
Preview
Text (Cover)
COVER.pdf - Published Version

Download (890kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Abstrak)
ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (12kB) | Preview
[img] Text (Bab I)
BAB I.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (98kB)
[img] Text (Bab II)
BAB II.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (432kB)
[img] Text (Bab III)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (44kB)
[img] Text (Bab IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (447kB)
[img] Text (Bab V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (9kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (87kB)
[img] Text (Lampiran)
LAMPIRAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (474kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kerusakan pada mesin bubut konvensional di Bengkel Bubut Jurnadi dengan menggunakan metode Failure Mode and Effect Analysis (FMEA) dan Fault Tree Analysis (FTA). Permasalahan utama dalam kegiatan pemesinan adalah seringnya terjadi gangguan operasional akibat kerusakan komponen mesin, seperti patahnya mata pahat, berkurangnya oli gearbox, dan putusnya V-Belt. Dalam penelitian ini, metode FMEA digunakan untuk mengidentifikasi mode kegagalan, menganalisis tingkat keparahan (Severity), frekuensi kejadian (Occurrence), dan tingkat pendeteksian (Detection), yang kemudian dihitung untuk mendapatkan Risk Priority Number (RPN). Komponen dengan RPN tertinggi dianalisis lebih lanjut menggunakan metode FTA untuk mengetahui akar penyebab kerusakan. Hasil analisis menunjukkan bahwa tiga komponen kritis dengan nilai RPN di atas ambang batas adalah oli gearbox (RPN 168), mata pahat (RPN 96), dan V-Belt (RPN 90). FTA mengidentifikasi akar penyebab seperti umur seal yang telah habis, getaran berlebih pada mesin, serta kualitas oli yang menurun. Berdasarkan hasil analisis, disusun rekomendasi perawatan berupa penggantian rutin komponen kritis,pelatihan operator, serta penerapan SOP perawatan. Penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan keandalan mesin, mencegah kerusakan yang tidak terduga, dan meningkatkan produktivitas di bengkel bubut.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Mesin Bubut, FMEA, FTA, Kerusakan Mesin, Perawatan.
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Mechanical Engineering > Undergraduate Theses
Depositing User: Pustaka Teknik Mesin
Date Deposited: 04 Nov 2025 08:11
Last Modified: 04 Nov 2025 08:11
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/21152

Actions (login required)

View Item View Item