ANNISA, OKTAVIANI (2016) Alat Ukur Alas Kaki Dengan Indikator Suara Dan LCD. Other thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.
|
Text (COVER)
DAFTAR ISI(1).pdf Download (658kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
BAB 1 ya.pdf Download (185kB) | Preview |
|
|
Text (BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA)
bab II.pdf Download (523kB) | Preview |
|
![]() |
Text (BAB 3 RANCANG BANGUN)
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (885kB) |
|
![]() |
Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (980kB) |
|
|
Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.pdf Download (147kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (6kB) | Preview |
Abstract
Alat Ukur Alas Kaki Menggunakan Indikator Suara Dan LCD (2016:+61 halaman + Daftar Pustaka + Gambar +Tabel + Lampiran ANNISA OKTAVIANI 061330700557 JURUSAN TEKNIK KOMPUTER POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA Laporan ini berisi tentang Alat Ukur Alas Kaki Menggunakan Indikator Suara dan Lcd .Pada Umumnya Pengukuran dilakukan secara manual diukur Menggunakan Penggaris, sehingga kebanyakan orang jarang mengukur dan mengetahui berapa panjang alas kakinya. Untuk itu dibuatlah Alat Ukur Alas Kaki untuk mempermudah pengukuran panjang alas kaki dan jenis kaki.Tujuan Penelitian alas kaki untuk mempermudah orang Tunarunggu , Tunanetra dan orang normalpun bisa menggukur kaki dan jenis kaki, di alat ini juga terdapat Outputan Suara berupa Speaker dan tampilan LCD untuk mempermudah menggukur alas kaki tersebut.Untuk pengukuran panjang alas kaki digunakan sensor SRF04 dengan batas ukur Panjang 34cm – 46cm.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Computer Engineering > Undergraduate Theses |
Depositing User: | Mr Bambang Anthony |
Date Deposited: | 14 Dec 2016 02:33 |
Last Modified: | 14 Dec 2016 02:33 |
URI: | http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/2839 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |