APLIKASI MAHASISWA BERPRESTASI DI POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA BERBASIS WEBSITE

ISLAMIATI, SAKINAH (2019) APLIKASI MAHASISWA BERPRESTASI DI POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA BERBASIS WEBSITE. Other thesis, POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA.

[img]
Preview
Text (Cover)
File I.pdf

Download (619kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
File II.pdf

Download (260kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II)
File III.pdf

Download (407kB) | Preview
[img] Text (BAB III)
File IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (410kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
File V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (BAB V)
File VI.pdf

Download (301kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
File VII.pdf

Download (185kB) | Preview

Abstract

Tujuan penulisan laporan akhir ini dengan membuat sebuah Aplikasi Mahasiswa Berprestasi di Politeknik Negeri Sriwijaya Berbasis Website ini adalah untuk membantu Mahasiswa, Masing-masing Jurusan di Politeknik Negeri Sriwijaya dalam proses pendaftaran dan seleksi tingkat jurusan, serta pendataan Mahasiswa Berprestasi oleh Unit Kemahasiswaan. Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan Bahasa pemrograman Hypertext Preprosessor (PHP) dan database MySQL, analisis pengembangan sistem metode waterfall, dan pengumpulan data dilakukan secara langsung di Politeknik Negeri Sriwijaya dengan mengumpulkan dan mempelajari data yang ada (observasi). Hasil yang diperoleh dari laporan ini adalah aplikasi yang berisikan beberapa form dimulai dari form regis, login, pendaftaran Mahasiswa Berprestasi, input data Mahasiswa Berprestasi, input data informasi dan dokumentasi, input data jurusan, prodi, dan cabang lomba, dan mencetak laporan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi, Mahasiswa, Prestasi
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Informatics Management > Undergraduate Theses
Depositing User: Mrs Trisni Handayani
Date Deposited: 08 Jan 2020 07:39
Last Modified: 08 Jan 2020 07:39
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/6371

Actions (login required)

View Item View Item