APLIKASI PENGOLAHAN DATA SEMEN BERBASIS WEB PADA CV.BUDI JAYA MANDIRI

Prima, Redo (2019) APLIKASI PENGOLAHAN DATA SEMEN BERBASIS WEB PADA CV.BUDI JAYA MANDIRI. Other thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.

[img]
Preview
Text
1 cover.pdf

Download (13kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
2 lembar pengesahan.pdf

Download (197kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
3 motto.pdf

Download (248kB) | Preview
[img] Text (BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN)
4 ABSTRAK ff.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
5 ABSTRACT.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
6 KATA PENGANTAR.pdf

Download (229kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
7 DAFTAR ISI.pdf

Download (131kB) | Preview

Abstract

Tujuan penulisan Laporan Akhir ini adalah untuk membuat Aplikasi Pengolahan Data Barang pada CV Budi Jaya Mandiri. Dalam proses pengolahan Data Semen, driver yang mengantar semen masuk akan memberikan surat jalan dari perusahaan tempat pemesanan semen. Surat tersebut akan ditandatangani oleh pihak gudang sebagai bukti penerimaan semen masuk kedalam gudang. Apabila semen akan keluar dari gudang, bagian gudang akan membuatkan surat keterangan mengenai semen yang dibeli dan di catat sebagai semen keluar yang akan diantar ke tempat tujuan. Sistem seperti ini sangat mudah terjadinya kesalahan pendataan atau hilangnya data surat masuk atau keluar dikarenakan pengelolaan data masih bersifat manual.tujuan pembuatan aplikasi ini adalah untuk membantu admin dalam mengolah data semen.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Aplikasi, Data Semen
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Informatics Management > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 22 Jul 2020 02:54
Last Modified: 22 Jul 2020 02:54
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/7594

Actions (login required)

View Item View Item