KINERJA ROTARY DRYER PADA PROSES PEMBUATAN MOCAF BERDASARKAN VARIASI WAKTU DAN LAJU PENGERINGAN.

Dillah, Vonnie Fani (2019) KINERJA ROTARY DRYER PADA PROSES PEMBUATAN MOCAF BERDASARKAN VARIASI WAKTU DAN LAJU PENGERINGAN. Other thesis, POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA.

[img]
Preview
Text
COVER,ABSTRAK, MOTTO, KATA PENGANTAR DAN DAFTAR ISI.pdf

Download (205kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I.pdf

Download (102kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
BAB II.pdf

Download (341kB) | Preview
[img] Text (BAB III METODELOGI PENELITIAN)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (386kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (415kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
BAB V.pdf

Download (88kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (95kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LAMPIRAN PERHITUNGAN DAN GAMBAR ALAT.pdf

Download (700kB) | Preview

Abstract

Kinerja Rotary dryer pada Proses Pembuatan Mocaf Berdasarkan Variasi Waktu dan Laju Pengeringan bertujuan untuk menghasilkan ubi kayu bermutu dengan kadar air 12 %, oleh karena itu perumusan masalah difokuskan pada laju pengeringan yang tepat sehingga dihasilkan produk ubi kayu bermutu baik dengan kandungan air sesuai dengan SNI yaitu 12 %. Dapat diketahui tanaman ubi kayu merupakan komoditas sector perkebunan yang cukup strategis di Indonesia, namun metode penjemuran ubi kayu masih menggunakan sinar matahari karena memiliki biaya yang sangat murah sebab energi dari sinar matahari yang cukup tersedia. Metode penjemuran ini memiliki beberapa kekurangan, seperti tercemarnya bahan oleh kotoran-kotoran dari lingkungan sekitar, sangat tergantung pada cuaca, waktu proses pengeringan yang cukup lama, lahan tempat jemur yang luas serta terjadinya kehujanan yang mengakibatkan kadar air bahan menjadi tidak stabil. Dalam proses pengeringan ubi kayu dengan menggunakan rotary dryer terlebih dahulu ruang pengering dialiri udara panas dengan temperatur 60 °C kemudian ubi kayu dimasukan pada bagian input, proses pengeringan berlangsung selama 210 menit dengan putaran silinder sebelsar 3 rpm. Selama proses berlangsung dilakukan beberapa pengukuran parameter uji setiap inverval waktu 60 menit diantaranya pengukuran temperatur bola basah dan temperatur bola kering, Laju udara, berat sampel dan % kadar air. Hasil pengukuran ini lah yang nantinya digunakan untuk menghitung laju pengeringan dan % kadar air. Dari hasil analisa diperoleh laju Pengeringan yang baik sebesar 2.488070 kg/jam m2 dengan kadar air sesuai standar yaitu 12.5% pada waktu 210 menit.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Rotary Dryer, Ubi Kayu, Laju Pengeringan
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Chemical Engineering > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 13 Apr 2021 03:00
Last Modified: 13 Apr 2021 03:00
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/7687

Actions (login required)

View Item View Item