PEMANFAATAN NIKOTIN DARI PUNTUNG ROKOKKRETEK SEBAGAI ANTISEPTIK DENGAN METODE MASERASI

Novianti, Rike (2019) PEMANFAATAN NIKOTIN DARI PUNTUNG ROKOKKRETEK SEBAGAI ANTISEPTIK DENGAN METODE MASERASI. Other thesis, POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA.

Full text not available from this repository. (Request a copy)

Abstract

Limbahpuntungrokok kretek belumdimanfaatkanhinggasaatinihanyadibuangsebagaisampah. Padahalekstraknikotindaritembakaulimbahpuntungrokokinimempunyaipotensiuntukdijadikanalternatifobatantiseptik. Pemisahannikotindilakukandenganmetodeekstraksimaserasimenggunakanetanol 96% sebagaipelarut.Tujuandaripenelitianiniadalahuntukmengetahuikandungankadarnikotinterbanyakdanefekpenggunaannikotindarilimbahpuntungrokoksebagaiantiseptik,denganvariasiwaktu(1, 2, 3, 4, 5, 6, dan 7) hari. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kadar nikotin yang paling banyak dihasilkan pada maserasi hari ke-7 yaitu 4,4386%. Efek antiseptik nikotin diamati dengan media tikus putih yang diberi luka sayat, proses penyembuhan yang paling cepat pada konsentrasi tertinggi yaitu 0,2272% selama 3 hari.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Limbahpuntungrokok kretek, maserasi, nikotin, danantiseptik.
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Chemical Engineering > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 20 Aug 2021 03:28
Last Modified: 20 Aug 2021 03:28
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/7707

Actions (login required)

View Item View Item