PEMANFAATAN LIMBAH PLASTIK HDPE ( HIGH DENSITY POLYETHYLENE) SEBAGAI ADITIF DALAM PEMBUATAN BATA RINGAN (HEBEL)

Wulandari, Meiditha (2019) PEMANFAATAN LIMBAH PLASTIK HDPE ( HIGH DENSITY POLYETHYLENE) SEBAGAI ADITIF DALAM PEMBUATAN BATA RINGAN (HEBEL). Other thesis, POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA.

Full text not available from this repository. (Request a copy)

Abstract

Indonesia merupakan Negara berkembang yang memilikimasalahseriusdenganlimbahkhususnyalimbahplastik. Padatnyapenduduk di Negara inimemaksapenumpukanlimbahsetiapharinyameningkatapalagitidakdiiringidenganpemanfaatdarilimbahtersebutsecara optimal. Padahalplastikdalambentukmelt dapatdimanfaatkansebagaicampuranterhadapsuatubahan salah satunyaadalahpembuatanbataringan. Dengansifatdari plastic itusendiriyaitulemahterhadap temperature pada proses pelelahandapatmenyebabkan plastic akanmeleleh dan berubahmenjadimelt.Kedudukan plastic disinisebagaipengganti air dan foam agent yang digunakanuntukbinder dalampembuatanbataringan. Pada penelitianinidigunakanperbandinganantaraBinder dan Filler yaitu 2:1. Binder yang digunakanadalahcampuranolibekas dan plastic HDPE denganvariasi 30:70, 40:60, 50:50, 60:40, 70:30. Penggunaanolibekasbertujuanuntukmenghematwaktudalam proses pelelahanplastik, karenaolibekas pada penilitianinidigunakansebagai media pemanas. SedangkanFiller yang digunakanadalahcampuranantara semen, pasir dan Flyashdenganperbandingan 1:1:0,8. Ukuransampelbatasebagaibenda uji kuattekanmenggunakanukuran 10 cm x 10cm x 10 cm. Pengujiansampeldilakukandenganmengujikuattekan, kuattarik, dayaserap air, dan SEM (Scanning Electron Microscope). Hasil akhirdaripenelitianadalahdidapatkankomposisi HDPE dan Filler dalampembuatanbataringan yang berkualitas dan sesuaidenganstandar SNI yaitu pada perbandingan 30:70 antara semen dan pasirdenganhasil uji kuattekansebesar 40,45 kg/cm2masuk pada mutu III menurutstandar SNI 03-0349-1989, Densitasbata 1800 kg/m3, dayaserap air kurangdari 25% sesuai SNI 03-0349-18-1989 tentangbatakoberlubang.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Plastik, HDPE, bataringan SNI
Subjects: T Technology > TP Chemical technology
Divisions: Chemical Engineering > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 20 Aug 2021 03:38
Last Modified: 20 Aug 2021 03:38
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/7758

Actions (login required)

View Item View Item