APLIKASI ARM ROBOT SEBAGAI PEMILAH SAYUR DAN BUAH BERDASARKAN BENTUK DAN WARNA

Mulyati, Mulyati (2019) APLIKASI ARM ROBOT SEBAGAI PEMILAH SAYUR DAN BUAH BERDASARKAN BENTUK DAN WARNA. Other thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.

Full text not available from this repository. (Request a copy)

Abstract

Penggunaan robot di kehidupan manusia tidak dapat dipisahkan dari dunia industri. Sehingga istilah robot saat ini dikenal dengan automation robot industri yang sederhana dan populer saat ini, yang biasa digunakan ialah robot manipulator (arm robot). Fungsi dari robot lengan tersebut, untuk memegang barang dan memindahkan barang dari suatu tempat ketempat lain sesuai dengan kebutuhan industri. Salat satu contoh dari fungsi arm robot ialah pick and place dimana pada penelitian ini arm robot akan memindahkan benda sesuai warna dan bentuk yang diinginkan. Ketika arm robot manipulator dihadapkan ke objek , camera pi meng-capture dan raspberry pi memproses warna berdasarkan ruang warna HSV. Kemudian akan dikirim ke arduino melalui komunikasi serial. Sensor jarak HC-SR04 berfungsi untuk mengukur jarak antara gripper terhadap objek. Inputan dari camera pi dan HC-SR04 kemudian akan diproses menggunakan arduino sebagai inputan untuk menggerakan output berupa motor servo. Data percobaan memperlihatkan proses pemilahan sayur dan buah dengan efektifitas terbukti dengan durasi pemilahan sayur dan buah (111,79 detik) dan tingkat hit rate (75%).

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Pengolahan Citra, Arm Robot Manipulator, pick and place,
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Electrical Engineering > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 20 Aug 2021 03:49
Last Modified: 20 Aug 2021 03:49
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/7910

Actions (login required)

View Item View Item