APLIKASI MONITORING PERSEDIAAN STOK HONDA GENUINE ACCESSORIES (HGA) DAN APPAREL BERBASIS WEBSITE PADA DEALER DAN AHASS HONDA MAJU PALEMBANG

Alhidayatullah, Revanza (2021) APLIKASI MONITORING PERSEDIAAN STOK HONDA GENUINE ACCESSORIES (HGA) DAN APPAREL BERBASIS WEBSITE PADA DEALER DAN AHASS HONDA MAJU PALEMBANG. Other thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.

[img]
Preview
Text
Cover LA (Revanza).pdf

Download (561kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
Bab I LA (Revanza).pdf

Download (165kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
Bab II LA (Revanza).pdf

Download (243kB) | Preview
[img] Text (BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN)
Bab III LA (Revanza).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (578kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IVHASIL DAN PEMBAHASAN)
Bab IV LA (Revanza).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
Bab V LA (Revanza).pdf

Download (44kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka LA.pdf

Download (12kB) | Preview

Abstract

Tujuan penulisan Laporan Akhir ini adalah untuk membuat sistem AplikasiMonitoring Persediaan Stok Honda Genuine Accessories (HGA) dan Apparel Berbasis Website pada Dealer dan AHASS Honda Maju Palembang. Aplikasi ini dapat membantu pihak Dealer dan AHASS Honda Maju Palembang dalam membangun aplikasi yang memudahkan monitoring dan pengolahan data HGA dan Apparel. Aplikasi ini menggunakanberbasis website, PHP, PhpMyAdmin dan database MySQL. Aplikasi ini memiliki 3 aktor terdiri dari Administration Department Head (ADH), admin, dan kepala cabang. ADH dapat menginput dan mengelola data pengguna, input dan kelola data stok barang, input dan kelola data barang masuk, input dan kelola data barang keluar kemudian disimpan dalam database,serta mencetak laporan. Kemudianadmin dapat mengelola barang masuk dan barang keluar serta mencetak laporan. Kemudian kepala cabangdapat melihat total stok barang dan dapat mencetak laporan. Dan dari seluruh proses tersebut menghasilkan informasi hasilstok HGA dan Apparel yang tepat dan rinci.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci :Monitoring, aplikasi, website,PHPdan MySQL.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Informatics Management > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 21 Dec 2022 08:55
Last Modified: 21 Dec 2022 08:55
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/10710

Actions (login required)

View Item View Item