IMPLEMENTASI METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY (EOQ) DALAM APLIKASI PENGENDALIAN PERSEDIAAN ALAT KESEHATAN HABIS PAKAI PADA RUMAH SAKIT ISLAM SITI KHADIJAH PALEMBANG BERBASIS WEBSITE

Khoiriyah, Ayu (2022) IMPLEMENTASI METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY (EOQ) DALAM APLIKASI PENGENDALIAN PERSEDIAAN ALAT KESEHATAN HABIS PAKAI PADA RUMAH SAKIT ISLAM SITI KHADIJAH PALEMBANG BERBASIS WEBSITE. Other thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.

[img]
Preview
Text (Cover)
Halaman Awal.pdf

Download (666kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1 PENDAHULUAN)
BAB I.pdf

Download (360kB) | Preview
[img]
Preview
Text (TINJAUAN PUSTAKA)
BAB II.pdf

Download (676kB) | Preview
[img] Text (METODOLOGI PENELITIAN)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (787kB) | Request a copy
[img] Text (HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (KESIMPULAN DAN SARAN)
BAB V.pdf

Download (237kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf

Download (121kB) | Preview

Abstract

Tujuan pembuatan sistem ini adalah untuk membangun aplikasi pengendalian persediaan alat kesehatan habis pakai yang dapat digunakan oleh bagian gudang instalasi farmasi Rumah Sakit Islam Siti Khadijah Palembang dalam mengendalikan kekurangan atau kelebihan persediaan alat kesehatan habis pakai sehingga dapat memudahkan dalam menentukan jumlah pemesanan alat kesehatan habis pakai yang efisien kepada supplier serta untuk mengimplementasikan metode Economic Order Quantity (EOQ) dalam pembangunan aplikasi pengendalian persediaan alat kesehatan habis pakai. Sistem yang diusulkan ini dirancang menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ) dalam basis website yang bertujuan dalam.menentukan jumlah pesanan yang dapat meminimumkan biaya penyimpanan dan biaya pemesanan persediaan. Hasil yang didapatkan adalah adanya penerapan metode Economic Order Quantity (EOQ) dalam aplikasi yang dimulai dari menginput variabel perhitungan seperti jumlah kebutuhan barang tiap waktu tertentu, biaya setiap kali melakukan pemesanan barang dan biaya penyimpanan tiap barang Proses analisis dan perancangan sistem yang digunakan untuk mendesain aplikasi ini adalah Alat Pemodelan Sistem Informasi. Sistem ini menghasikan perhitungan metode sebagai pendukung keputusan dalam melakukan pembelian alat kesehatan habis pakai yang ekonomis di gudang instalasi farmasi Rumah Sakit Islam Siti Khadijah Palembang.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Pembelian yang ekonomis, Persediaan, Alat Kesehatan Habis Pakai, Economic Order Quantity, PHP
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Informatics Management > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 30 Jan 2023 09:03
Last Modified: 30 Jan 2023 09:03
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/12322

Actions (login required)

View Item View Item