APLIKASI SKILLFUL TYPING SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS WEBSITE

RANI, ERIKA REVISHA (2022) APLIKASI SKILLFUL TYPING SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS WEBSITE. Other thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (834kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I.pdf

Download (169kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
BAB II.pdf

Download (391kB) | Preview
[img] Text (BAB III PERANCANGAN)
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (823kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
BAB V.pdf

Download (90kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (149kB) | Preview

Abstract

Media pembelajaran interaktif sangat berpengaruh dalam keberhasilan proses belajar dan mengajar. Dalam upaya membuat proses pembelajaran interaktif menjadi lebih menarik, maka diperlukan penggunaan media digital multimedia berupa komputer yang dapat memudahkan dalam memahami proses pembelajaran. Mengetik merupakan salah satu kemampuan dasar yang diperlukan dalam pekerjaan atau sekolah tetapi tidak semua orang mempunyai kemampuan mengetik dengan cepat dan menggunakan 10 jari. Solusi terbaik dari masalah tersebut adalah dibuat suatu perancangan aplikasi melatih keterampilan dan kemampuan mengetik pada komputer berbasis desktop dan laptop sebagai media pembelajaran interaktif. Tujuan penulisan laporan akhir ini yaitu, untuk memudahkan dalam melatih kemampuan mengetik pada komputer sebagai media pembelajaran interaktif yang praktis digunakan dari segi tempat dan waktu, serta memantau perkembangan kemampuan mengetik terutama pada pelajar. Adapun manfaat aplikasi ini yaitu, membantu melatih kemampuan dan keterampilan mengetik menggunakan 10 jari terutama pelajar dan meminimalisirkan terjadinya kecurangan dalam mengerjakan latihan dan test melatih kemampuan dan keterampilan mengetik. Berdasarkan pengujian sistem yang telah dilakukan menggunakan block box dengan metode Boundary Value Analysis, Aplikasi Skillful Typing sudah berjalan sesuai dengan fungsionalitas yang diharapkan dengan nilai efektifitas atau kelayakan sistem sebesar 99,735%.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Mengetik 10 jari, kecepatan, akurasi, media pembelajaran interaktif.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Computer Engineering > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr M. Tommy Trianda
Date Deposited: 21 Feb 2023 03:05
Last Modified: 21 Feb 2023 03:05
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/12848

Actions (login required)

View Item View Item