PERANCANGAN PERANGKAT OTOMASI ROASTING DAN GRINDER BIJI KOPI MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER

APANDY, MUHAMMAD FARID (2024) PERANCANGAN PERANGKAT OTOMASI ROASTING DAN GRINDER BIJI KOPI MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER. Other thesis, UPT PERPUSTAKAAN POLSRI.

[img] Text
COVER.pdf

Download (573kB)
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
BAB I.pdf

Download (144kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
bab 2.pdf

Download (472kB) | Preview
[img] Text (BAB III RANCANG BANGUN ALAT)
bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (224kB)
[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (522kB)
[img]
Preview
Text (BAB V KESIMPULAN DAN SARAN)
bab 5.pdf

Download (15kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Dapus.pdf

Download (175kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lampiran fix.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Biji kopi merupakan salah satu komoditas unggulan yang dapat menyumbang devisa negara. Di sebagian besar usaha rumah tangga, proses pemanggangan biji kopi masih dilakukan secara manual, menggunakan kayu atau gas untuk memanaskan oven, dengan pengaduk yang dioperasikan secara manual. Proses ini memerlukan tenaga dan waktu yang cukup banyak, sehingga pemanggangan biji kopi menjadi kurang efektif, karena suhu tidak dapat dikontrol dengan baik dan pengaduknya tidak stabil. Penelitian ini bertujuan untuk menciptakan mesin sangrai kopi otomatis dengan sistem kontrol yang lebih baik. Mesin ini menggunakan komponen penghangat listrik untuk silinder pemanggang, thermocouple sebagai alat pengukur suhu, dan motor DC untuk mengaduk biji kopi. Selain itu, mesin dilengkapi sensor pengukur berat untuk melacak jumlah biji kopi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perangkat roasting kopi ini memiliki kapasitas 1 kg dan dilengkapi grinder dalam sistemnya. Mesin ini beroperasi menggunakan sumber listrik AC 220V yang diubah menjadi 12V DC untuk motor dan 5V DC untuk sensor dan mikrokontroler. Uji coba dengan 500 gram biji kopi mentah membagi proses menjadi tiga tahap: heating, roasting, dan cooling, dengan thermocouple berhasil membaca suhu dalam kabin selama operasi.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Grinder, Roasting, Mikrokontroler, Thermocouple
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Computer Engineering > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 26 Feb 2025 04:24
Last Modified: 26 Feb 2025 04:24
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/16104

Actions (login required)

View Item View Item