PENGARUH KOMPOSISI BAHAN PADA KOMPOSIT SERABUT KELAPA DAN SERAT FIBER GLASS TERHADAP KEKUATAN IMPACT DAN BENDING DENGAN MEDIA MATRIKS RESIN POLYESTER PADA POINT PANJAT DINDING

DARYANTO, ANGGA (2018) PENGARUH KOMPOSISI BAHAN PADA KOMPOSIT SERABUT KELAPA DAN SERAT FIBER GLASS TERHADAP KEKUATAN IMPACT DAN BENDING DENGAN MEDIA MATRIKS RESIN POLYESTER PADA POINT PANJAT DINDING. Other thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.

[img]
Preview
Text
FILE 1. COVER - DAFTAR TABEL.pdf

Download (80kB) | Preview
[img]
Preview
Text
FILE 2. BAB 1.pdf

Download (36kB) | Preview
[img]
Preview
Text
FILE 3. BAB 2.pdf

Download (197kB) | Preview
[img] Text
FILE 4. BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (111kB) | Request a copy
[img] Text
FILE 5. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (59kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
FILE 6. BAB 5.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
FILE 7. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (12kB) | Preview

Abstract

Tanaman kelapa adalah tanaman pangan utama di Indonesia yang digunakan sebagai bahan baku pangan dan pakan. Tanaman kelapa ini memiliki banyak manfaat, salah satunya pada serat serabut kelapa yang dapat digunakan sebagai bahan penguat pada pembuatan material komposit. Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis pengaruh dari variasi komposisi serat serabut kelapa dengan media matriks resin polyester pada point panjat tebing. Metode yang digunakan adalah metode uji impact dan uji bending dengan variasi serat serabut kelapa (2 gram, 4 gram, 6 gram, 8 gram) dan variasi serat fiber (2 gram, 4 gram, 6 gram, 8 gram). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa spesimen 4 gram serat serabut kelapa + 6 gram serat fiber memiliki nilai rata-rata ketangguhan impact sebesar 0,0243615 Joule/mm2 dan tegangan bending sebesar 120,75 N/mm2.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Komposit serabut kelapa, uji impact, uji bending, point panjat tebing
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Mechanical Engineering > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 18 Jun 2019 01:20
Last Modified: 18 Jun 2019 01:20
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/5573

Actions (login required)

View Item View Item