IMPLEMENTASI METODE TOPSIS (TECHNIQUE FOR OTHERS PREFERENCE BY SIMILARITY TO IDEAL SOLUTION) UNTUK PENENTUAN DAERAH RAWAN TINDAK KEJAHATAN DI DAERAH KALIDONI BERBASIS SIG (SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS)

ZULFAHMI, - (2021) IMPLEMENTASI METODE TOPSIS (TECHNIQUE FOR OTHERS PREFERENCE BY SIMILARITY TO IDEAL SOLUTION) UNTUK PENENTUAN DAERAH RAWAN TINDAK KEJAHATAN DI DAERAH KALIDONI BERBASIS SIG (SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS). Other thesis, Politeknik Negeri Sriwijaya.

[img]
Preview
Text (Cover)
HALAMAN AWAL.pdf

Download (758kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I PENDAHULUAN)
Bab1.pdf

Download (342kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB II TINJAUAN PUSTAKA)
Bab 2.pdf

Download (352kB) | Preview
[img] Text (BAB III METODOLOGI PENELITIAN)
Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (BAB V KESIMPULANDAN SARAN)
Bab 5.pdf

Download (241kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR PUSTAKA)
Daftar Pustaka.pdf

Download (12kB) | Preview

Abstract

Data tindak kriminal pada wilayah Kalidoni umumnya disajikan dalam bentuk tabel yang kemudian akan dilaporkan kepada Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Kota Palembang. Data tindak kriminal ini sebagian besar hanya dimanfaatkan di lingkungan kepolisian, masyarakat belum memiliki akses untuk mengetahui tingkat kejahatan di daerah Kalidoni.Hal ini tentunya berpengaruh terhadap tingkat kewaspadaan dan antisipasi masyarakat.Reskrim Polsek Kalidoni membutuhkan sebuah sistem yang mampu menghubungkan pihak kepolisian dengan masyarakat.Sistem yang dibangun merupakan aplikasi web berbasis sistem informasi geografis menggunakan metode TOPSIS (Technique for Others Preference by Similarity to Ideal Solution). Informasi akan disajikan dalam bentuk data digital, peta, dan tabel, sehingga mempermudah untuk memahami daerah rawan kejahatan di daerah Kalidoni.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Tindak Kriminal, SPK, TOPSIS, Sistem Informasi Geografis (SIG), website
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Informatics Management > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 21 Dec 2022 08:52
Last Modified: 21 Dec 2022 08:52
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/10693

Actions (login required)

View Item View Item