SISTEM INFORMASI PENCAPAIAN TARGET PAJAK DI KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PAJAK SUMATERA SELATAN DAN KEPULAUAN BANGKA BELITUNG

ARDIANSYAH, M.ARI (2017) SISTEM INFORMASI PENCAPAIAN TARGET PAJAK DI KANTOR WILAYAH DIREKTORAT JENDERAL PAJAK SUMATERA SELATAN DAN KEPULAUAN BANGKA BELITUNG. Other thesis, POLITEKNIKNEGERI SRIWIJAYA.

Full text not available from this repository. (Request a copy)

Abstract

Pajak adalah pungutan wajib yang dibayar rakyat untuk negara dan akan digunakan untuk kepentingan pemerintah dan masyarakat umum. Pada Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Sumatera Selatan dan Kep. Bangka Belitung terdapat bagian Account Representative (AR) yang bertugas mengawasi Wajib Pajak dan juga dituntut untuk membimbing Wajib Pajak dalam melaksanakan kewajiban perpajakannya. Tujuan penulisan Laporan Akhir ini adalah membangun suatu “Sistem Informasi Pencapaian Target Pajak Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Sumatera Selatan dan Kep. Bangka Belitung”, untuk mempermudah Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Sumatera Selatan dan Kep. Bangka Belitung dalam mendapatkan informasi perbandingan pembayaran pajak dan pencapaian target pajak sehingga fungsi pelayanan dan konsultasi wajib pajak dan fungsi pengawasan dan penggalian potensi dapat berjalan dengan baik. Sistem informasi yang dibangun bebas dari kesalahan sintaks dan secara fungsional menampilkan hasil yang sesuai dengan yang diharapkan, memiliki kualitas yang handal, yaitu mampu mempresentasikan kajian pokok dari spesifikasi, analisis, perancangan, dan pengkodean dari sistem informasi itu sendiri.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Pajak, Wajib Pajak, Direktorat Jenderal Pajak
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Informatics Management > Undergraduate Theses
Depositing User: Mrs Trisni Handayani
Date Deposited: 30 Jul 2018 10:09
Last Modified: 30 Jul 2018 10:09
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/4742

Actions (login required)

View Item View Item