PENGARUH DIGITAL MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN MENDAFTAR SEBAGAI MAHASISWAPADA STIE PRABUMULIH

FATRIANI, SABRINA (2020) PENGARUH DIGITAL MARKETING TERHADAP KEPUTUSAN MENDAFTAR SEBAGAI MAHASISWAPADA STIE PRABUMULIH. Other thesis, POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (189kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (88MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (40kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (88MB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (71kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (14kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (19kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh digital marketing terhadap keputusan mendaftar sebagai mahasiswa pada STIE Prabumulih. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pengumpulan data menggunakan studi pustaka, wawancara dan kuesioner. Analisis data menggunakan uji instrument. Data penelitian diperoleh dari hasil kuesioner sebanyak 71 orang mahasiswa di STIE Prabumulih. Data dianalisis menggunakan sistem analisis regresi sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa digital marketing memiliki pengaruh positif dan signifikan mempengaruhi keputusan mendaftar mahasiswa pada STIE Prabumulih.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Keyword: Digital Marketing, Keputusan Pembelian
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Business Management > Undergraduate Theses
Depositing User: Mr Bambang Anthony
Date Deposited: 30 Aug 2021 01:04
Last Modified: 30 Aug 2021 01:04
URI: http://eprints.polsri.ac.id/id/eprint/8781

Actions (login required)

View Item View Item